Viral Aksi Pencurian di Bus Sinar Jaya Terekam CCTV, Pelaku Ganti Laptop dengan Keramik, Waspada

Selasa 23-01-2024,15:15 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra
Viral Aksi Pencurian di Bus Sinar Jaya Terekam CCTV, Pelaku Ganti Laptop dengan Keramik, Waspada

Sementara itu, korban sama sekali tidak mengetahui kalau laptop miliknya sudah berpindah tangan dan ditukar dengan keramik.

“Diduga kuat pelaku sudah berkali-kali bereaksi dan dikatakan spesialis. Terduga saat ini dalam pengejaran pihak kepolisian,” Tulis akun @jakartaselatan24jam.

Sebelumnya, Arga Yulianto, seorang penumpang, menjadi korban pencurian di bus yang sama.

Saat melapor ke Polsek Ciputat, dia mendapati bahwa beberapa laporan serupa telah terjadi, mencakup modus yang sama, yaitu penggantian laptop dengan keramik. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di sudut kanan atas di aplikasi WhatsApp. Atau gabung di WhatsApp Grup melalui LINK INI.

Kategori :