5 Cara Penataan Ruang Tamu Minimalis Modern untuk Rumah Mungil

Selasa 26-12-2023,19:15 WIB
Reporter : Agung Perdana
Editor : Agung Perdana

BACA JUGA:5 Inspirasi Ruang Tamu dan Ruang Keluarga ini Membuat Interior Rumah Terkesan Lebih Luas dan Nyaman

Jangan lupa tambahkan dekorasi rumah minimalis dengan warna monokrom untuk mempercantik ruang tamu.

5. Penataan Ruang Rumah Minimalis dengan Ruang Tamu Terbuka


Penataan Ruang Rumah Minimalis dengan Ruang Tamu Terbuka--Unsplash

Seperti diketahui, konsep rumah open space sedang digandrungi akhir-akhir ini.

Konsep ini memberikan fleksibilitas, misalnya jika kamu ingin menggabungkan ruang tamu dengan ruang keluarga atau dapur.

BACA JUGA:11 Rekomendasi Sofa Ruang Tamu Minimalis yang Bisa Menambah Nuansa Elegan dan Aestetik

Contohnya bisa dilihat pada gambar di atas, sebuah ruang tengah minimalis yang juga memaksimalkan pencahayaan alami.

Tertarik memiliki rumah dengan interior minimalis? Bisa cek rumah di Virginia Park Makassar atau Cluster Astha Tangerang.

Inilah 5 cara menata ruang tamu minimalis yang pas untuk rumah mungil. Semoga bermanfaat dan menginspirasi.(*)

 

 

Kategori :