Rhoma Irama Punya Kisah Cinta yang Panjang Dalam Berumah Tangga, Ada 7 Wanita Dikabarkan Pernah Dinikahi

Selasa 12-12-2023,20:30 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : Budi Santoso

Rhoma menceraikan Veronica saat ia sudah menikah dengan Ricca Rachim. 

Veronica dikabarkan sudah meninggal dunia pada 2006 lalu.

3. Ricca Rachim

BACA JUGA:Lagu Insya Allah Rhoma Irama, Janji Akan Kutepati Asal Ada Izin Tuhan

Kali ini Rhoma kembali menjalin cinta dengan seorang non muslim, yaitu artis Ricca Rachim yang merupakan lawan mainnya dalam beberapa film seperti film Satria Bergitar dan Pengabdian dan sebagainya.

Pada tahun 1984, Ricca Rachim akhirnya dinikahi Rhoma Irama. 

Saat itu Rhoma berpoligami karena masih menjadi suami sah Verpnica. 

Ricca Rachim menjad istri sang Raja Dangdut hingga kini.

BACA JUGA:Lagu Ghiba Rhoma Irama, Sindiran Buat Orang yang Suka Buka Aib Sesama

4. Marwah Ali

Istri keempat Rhoma Irama yaitu perempuan berdarah Timur Tengah, Marwah Ali. 

Pernikahan keduanya terbilang minim dengan publikasi. 

Namun, saat menikahi Marwah Ali, Rhoma masih terikat pernikahan dengan Ricca Rachim.

BACA JUGA:Lagu Boleh Saja Rhoma Irama, Semua Akan Ada Balasannya

Kemudian Marwah Ali melahirkan seorang putra yaitu Ridho Rhoma, anak pertamanya dengan Rhoma Irama pada 1989.

Hubungan keduanya baru tersorot media pada 1991. 

Kategori :