Ia berharap acara Tabliq Akbar dipersiapkan dengan baik, sehingga dapat berjalan sukses dan membawa keberkahan.
Musni berharap kegiatan ini dapat disosialisasikan hingga ke kecamatan.
Dalam catatan LINGGAUPOS.CO.ID, kehadiran Rhoma Irama di Sumatera Selatan ini untuk ketiga kalinya ditahun 2023.
BACA JUGA:Formasi Lengkap, Rhoma Irama Tampil di Gedung Kesenian Lubuklinggau, ini Lagu yang Dinyanyikan
Sebelumnya, Rhoma Irama tampil di Komplek Perkantoran Terpadu Tanjung Senai Kabupaten Ogan Ilir, pada Sabtu 7 Januari 2023.
Kehadiran Rhoma Irama ini dalam rangka peringatan HUT ke-19 Kabupaten Ogan Olir. (*)