Tanaman Hias Philodendron Xanadu Memiliki Daun Hijau Berbentuk Jari dan Berdiri Tegak, ini Tips Merawatnya

Senin 06-11-2023,15:45 WIB
Reporter : Agung Perdana
Editor : Agung Perdana

LINGGAUPOS.CO.ID - Tanaman hias philodendron xanadu memilki daun hijau berbentuk jari dan berdiri dengan tegak. Bedanya, ukuran daun pada jenis ini lebih kecil daripada jenis selloum.

Bentuk daun yang dimiliki oleh tanaman hias philodendron xanadu mirip dengan jenis philodendron selloum. 

Merawat tanaman hias philpdendron xanadu yang tumbuh tegak dan berdaun besar ini tidaklah sulit.

Tanaman hias philpdendron xanadu yang satu ini cocok untuk dijadikan hiasan di dalam ruangan.

BACA JUGA:5 Tanaman Hias Penyerap Asap dan Pembersih Udara, Cocok yang Punya Suami Perokok!

Tanaman hias philpdendron xanadu ketika sudah tumbuh dewasa daunnya menjadi berwarna hijau gelap.

Batang tanaman hias philpdendron xanadu tebal dan di sepanjang permukaan tanah biasanya muncul akar angin.

Tanaman hias philpdendron xanadu sebaiknya di letakkan pada tempat yang terkena cahaya namun tidak langsung.

Merawat tanaman hias philpdendron xanadu pada kondisi terlalu terang akan menyebabkan perubahan warna daun menjadi pucat meskipun tidak sampai terbakar.

BACA JUGA:3 Manfaat Tanaman Hias Anggrek Dendrobium Serta Memiliki Simbol Kecantikan

Tanaman hias philpdendron xanadu ini dapat menjadi elemen dekorasi yang sangat menarik di dalam ruangan.

Tanaman hias philpdendron xanadu dapat meningkatkan kualitas udara hingga membawa energi positif.

Dikutip dari tanaman,com, berikut ini tips perawatan tanaman hias philodendron xanadu.

– Wajar jika daun yang lebih tua menguning dan mati. Jangan khawatir kecuali rontok menjadi berlebihan, pertumbuhan baru berhenti, atau daun muda muncul dengan kerusakan.

BACA JUGA:Berpenampilan Indah dan Menarik Bagi Siapa yang Memandangnya, ini 5 Tanaman Hias yang Memiliki Aroma Wangi

Kategori :