LINGGAUPOS.CO.ID – Program kartu prakerja gelombang 62 akan segera dibuka pada tahun ini yuk simak cara daftar dan syarat kartu prakerja gelombang 62 tahun 2023.
Program Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja yang ditujukan untuk, Pencari kerja, pekerja terkena PHK atau pekerja yang membutuhkan peningkat kompetensi termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.
Program prakerja ini didesain sebagai sebuah produk dan dikemas sedemikian rupa agar memberikan nilai bagi pengguna sekaligus memberikan nilai bagi bagi sektor swasta.
Jalan digital melalui marketplace dipilih untuk memudahkan pengguna mencari membandingkan, memilih dan member evaluasi.
BACA JUGA:Tunjukkan Karyamu, Pertamina Kembali Gelar Anugerah Jurnalistik 2023, Simak 6 Kategorinya di Sini
Program kartu prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahan yang ditujukan untuk pencari kerja.
pekerja/buruh yang terkena pemutusan hubungan kerja, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.
Pada 2023 ini program kartu prakerja menargetkan 1 juta penerima. Anggaran sebesar Rp2,67 trilun.
Kemudian akan dialokasikan untuk 595 ribu peserta dan sisa target 405 ribu peserta menggunakan tambahan anggaran sebesar Rp1,7 triliun yang akan diajukan oleh pemerintah.
BACA JUGA:Harus Tau Arti dari Makna Maulid Nabi
Lalu bagaimana cara mendaftar dan syarat kartu prakerja ini? Nah berikut informasinya.
Syarat mendaftar kartu prakerja gelombang 62 tahun 2023
1. WNI berusia paling rendah 18 tahun dan paling tinggi 64 tahun
2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal
BACA JUGA:Kemarin Palembang, Hari ini Kota Jambi Paling Berpolusi Udara di Indonesia, Nggak Bahaya Ta