LINGGAUPOS.CO.ID – Pelaku UMKM yang ingin mengajukan KUR BRI terbaru di tahun 2023 simak tips yang akan kami bagikan agar pengajuan kalian langsung di ACC.
Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah program dari pemerintah untuk memberikan bantuan subsidi modal untuk pelaku UMKM. Kredit Usaha Rakyat (KUR) biasanya disalurkan lewat Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) salah satu bank yang menyalurkan KUR di tahun ini adalah bank BRI. Bank BRI untuk tahun ini mempunyai 57 juta penyaluran bagi pelaku UMKM untuk dibantu melalui program kredit usaha rakyat. BACA JUGA:Tips Agar Pengajuan KUR BRI 2023 Langsung di ACC, Cukup Lakukan Hal ini Sebelum kalian mengajukan KUR BRI 2023 ada baiknya kalian tau syarat apa saja yang harus kalian penuhi, seperti berikut. Syarat Pengajuan KUR BRI 2023 1. Berusia 21 tahun atau sudah menikah 2. Warga negara Indonesia dibuktikan melalui KTP BACA JUGA:Cara Mengajukan Pinjam Online di Aplikasi DANA, Mudah dan Cepat Cair 3. Akta nikah bagi yang sudah menikah 4. Usaha sudah berjalan selama enam bulan 5. Memiliki aset senilai pinjaman yang ingin diajukan 6. Tidak sedang menjalani kredit konsumtif seperti KPR dan lainnya BACA JUGA:Kenali Dulu Kelebihan dan Kekurangan Sebelum Mengambil Pinjaman Online 7. UMKM yang dimiliki mempunyai potensi untuk berkembang 8. Usaha memiliki izin resmi 9. Mempunyai izin mendirikan bangunan di tempat lokasi usaha. Kendati demikian banyak pelaku UMKM telah memenuhi syarat yang telah disebutkan sebelumnya, tetapi masih di tolak pihak BRI untuk mengajukan KUR. BACA JUGA:Hal yang Harus Diperhatikan Terkait Pinjaman Online Simak Tips ampuh agar pengajuan kalian langsung diterima atau di acc KUR BRI 2023, bagaimana caranya, yuk simak: Tips Agar Pengajuan KUR BRI Langsung 1. Persiapkan Persyaratan Pastikan kalian sudah memenuhi semua persyaratan dan dokumen yang dibutuhkan untuk mengajukan KUR BRI 2023, yang bisa kalian lihat di atas. BACA JUGA:Tampil Sporty dengan Desain Modern, ini Kelebihan dan Kekurangan Suzuki Ignis 2023 2. Rencanakan Keuangan dengan Jelas Biasanya pihak bank akan menanyakan estimasi pemasukan dan pengeluaran kalian, maka dari itu buatlah laporan keuangan yang jelas dan terperinci sebagai data untuk menjawab pertanyaan bank 3. UMKM yang Dimiliki Mempunyai Potensi Sebagai bantuan subsidi modal usaha yang diberikan pemerintah syarat UMKM yang akan dibantu adalah UMKM yang memiliki potensi untuk berkembang, pastikan usaha kalian memiliki itu. BACA JUGA:Berikut Daftar Bank yang Buka KUR di Tahun 2023, Pelaku UMKM Wajib Catat 4. Jelaskan Tujuan Seperti yang dibahas sebelumnya aka nada sesi tanya jawab kreditur (pihak yang menerima pinjaman) dan debitur (pihak yang memberi pinjaman). Pastikan tujuan kalian meminjam ini untuk apa, meningkatkan stock, membuka cabang atau mengembangkan usaha kalian. Agar bank lebih mengerti untuk meng ACC pengajuan kalian. BACA JUGA:Pertanyaan yang Sering Muncul CPNS 2023 di Tes Wawancara Kemenkumham 5. Jaga Kredibilitas Kalian Jaga kredibilitas kalian, kredibilitas disini adalah Riwayat atau jejak kalian yang mengajukan kredit, seperti KPR dan lainnya. Jejak rekening yang baik tidak di blokir atau pun masuk BI checking akan memudahkan kalian di ACC nantinya. (*)Tips Agar Pengajuan KUR BRI 2023 Langsung di ACC, Cukup Lakukan Hal ini
Kamis 21-09-2023,18:00 WIB
Reporter : M Raihan Putra
Editor : M Raihan Putra
Kategori :
Terkait
Kamis 13-03-2025,10:06 WIB
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025, Ajak Puluhan Ribu Pengunjung Nikmati Beragam Kuliner dan Hiburan
Senin 25-11-2024,16:06 WIB
Program KUR BRI: Solusi Finansial Andalan untuk UMKM, Dorong Pertumbuhan Ekonomi Lokal
Sabtu 23-11-2024,20:26 WIB
Masyarakat Antusias Manfaatkan KUR BRI di Lubuk Linggau, Berikut Cara Pengajuannya
Sabtu 23-11-2024,19:37 WIB
Pinjaman KUR BRI Kian Diminati Calon Debitur Kayuagung, Ini Alasannya
Jumat 22-11-2024,16:14 WIB
Terus Dorong Pelaku UMKM Naik Kelas, BRI Telah Salurkan KUR Rp158,6 Triliun
Terpopuler
Jumat 14-03-2025,11:40 WIB
Kuota UTBK SNBT 2025 Universitas Lampung Per Prodi, Baca Peluang Segera
Kamis 13-03-2025,16:01 WIB
Dijamin Menyegarkan! Inilah Olahan Es Bahan Milo Super Simple yang Lezat untuk Berbuka Puasa
Kamis 13-03-2025,15:51 WIB
Link Resmi Simulasi UTBK SNBT 2025, Peserta Bisa Belajar Memahami Contoh Soal
Kamis 13-03-2025,17:23 WIB
Jangan Sepelekan, Ini Waktu Tidur yang Dilarang saat Berpuasa dan Bisa Mengurangi Pahala
Terkini
Jumat 14-03-2025,14:32 WIB
Auto Nambah Terus! Inilah Resep Cumi Pete Balado, Menu Buka Puasa Ramadan yang Lezat dan Menggugah Selera
Jumat 14-03-2025,14:13 WIB
Hadiri Taklim Ramadan Lubuk Linggau, Ini Yang Disampaikan Wakil Wali Kota Rustam Effendi
Jumat 14-03-2025,14:12 WIB
Mengenal Tes Potensi Skolastik yang Diuji Pada UTBK SNBT 2025, Peserta Wajib Simak
Jumat 14-03-2025,13:58 WIB
Viral Video IKN Banjir Hingga Istana Negara Terendam Banjir, Simak Faktanya di Sini
Jumat 14-03-2025,13:15 WIB