Ini Dia Passing Grade PPPK 2023, Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi

Jumat 08-09-2023,11:23 WIB
Reporter : Ade Suryani
Editor : Agung Perdana

2. Nilai tertinggi seleksi kompetensi manajerial dan sosio kultural 200.

3. Nilai tertinggi wawancara adalah 40.

Penetapan nilai ambang batas untuk seleksi kompetensi teknis berbeda-berbeda antar formasi. Sedangkan nilai ambang batas untuk seleksi kompetensi manajerial dan sosiokultural adalah 130 dan nilai ambang batas untuk wawancara adalah 24.

BACA JUGA:Dinyatakan Fit, Pecco Bagnaia Siap Turun di MotoGP 2023 Misano Pekan Ini

Itulah nilai ambang untuk seleksi kompetensi PPPK. Semoga bermanfaat. (*)

 

 

 

Kategori :