Kapolres Ingatkan Penyebar Video Emak-emak Labrak Polisi Bisa Dikenakan UU ITE

Kamis 30-03-2023,20:20 WIB
Reporter : Endang Kusmadi
Editor : Endang Kusmadi

Apalagi dalam videonya, ia mengatakan bahwa memiliki video aksi pungli yang dilakukan oleh oknum polisi tersebut.

“Om tau dak kau yo om. Kau polisi suruh jago anak sekolah. Siapo namo kau. Kau kemarin minta duet 200 ke anak aku. Rekaman ado, hati-hati kau yo,” jelas emak-emak itu dalam rekaman video yang beredar. (*)

Kategori :