Pahami Tahapan Pendaftaran SNMPTN dan SBMPTN 2023, Agar Tidak Salah Informasi

Jumat 30-12-2022,15:14 WIB
Reporter : Endang Kusmadi
Editor : Endang Kusmadi

3. Jumlah siswa yang masuk dalam pemeringkatan sesuai dengan ketentuan kuota akreditasi sekolah.

Tahapan SBMPTN

Secara umum tahapan pendaftaran UTBK-SBMPTN sebagai berikut:

1. Registrasi Akun LTMPT

Wajib bagi semua calon pendaftar UTBK-SBMPTN menggunakan NISN, NPSN, dan Tanggal Lahir di laman https://portal.ltmpt.ac.id. 

BACA JUGA:IAI Al Azhaar Lubuklinggau Wisuda Sarjana XIII dan Pascasarjana III, Berikut Pesan Waki Bupati Muratara

2. Login

Menggunakan akun LTMPT di https://portal.ltmpt.ac.id

3. Memilih Menu Verifikasi dan Validasi Data

Mengisi biodata, unggah pas foto berwarna terbaru, dan verifikasi biodata

4. Memilih Menu Pendaftaran UTBK-SBMPTN

Melengkapi (1) Biodata, (2) Memilih Program Studi, (3) Mengunggah Portofolio, (4) Memilih Pusat UTBK PTN, dan (5) mendapatkan Slip Pembayaran

BACA JUGA:Manfaatkan Perkarangan, Pondok Pesantren Al-Haadi Lubuklinggau Budidaya Madu Trigona

5. Membayar di Bank

Pembayaran biaya dilakukan di bank Mitra (Bank Mandiri, BNI, BTN, dan BRI) menggunakan slip pembayaran yang harus dilakukan paling lambat 2x24 jam.

6. Mencetak Kartu Peserta UTBK-SBMPTN

Kategori :