Diminati Pasar Indonesia, Berikut Harga dan Spesifikasi Oppo A57 dan A16

Sabtu 19-11-2022,11:39 WIB
Editor : Dhaka Reza Putra

LINGGAUPOS.CO.ID - Dinobatkan menjadi smartphone yang menguasai pangsa pasar di Indonesia periode Juli hingga September 2022 untuk kuartal III (Q3) 2022.

Ternyata yang menjadi bisa bertahan pada posisi pertamanya di periode Juli hingga September 2022 untuk kuartal III (Q3) 2022 berkat Oppo A57 dan Oppo A16.

Mau tahu spesifik harga Oppo A57 dan A16.

Daftar harga Oppo A57 mulai Rp 2 jutaan dan daftar harga Oppo A16 secara resmi dibanderol mulai dari Rp 1.999.000.

BACA JUGA:Tertarik Membuat Batik Durian, Ayo Ikuti Pelatihan ini

Berikut spesifikasi smartphone Oppo A57 dan Oppo A16 :

Spesifikasi Oppo A16

Sistem Operasi Android 11 dengan antarmuka Color OS 11.1

Chipset MediaTek Helio G35 dengan prosesor octa-core ARM Cortex-A53 terdiri dari quad-core 2,3GHz dan quad-core 1,8GHz

BACA JUGA:Amerika Serikat vs Wales: Sejarah, Bale!

Grafis PowerVR Rogue GE8320

Tiga kamera belakang, kamera utama 13 megapiksel dengan sensor BSI 1/3.1 inci 1.12um piksel, lima elemen lensa aperture f/2.2, phase-detection autofokus, LED flash + 2 megapiksel dengan sensor 1/5 inci 1.75um piksel, lensa 27mm aperture f/2.4 (dedicated macro) + 2 megapiksel dengan sensor 1/5 inci 1.75um piksel, lensa 27mm aperture f/2.4 (depth sensor)

Kamera depan 8 megapiksel fixed focus dengan sensor BSI 1/4 inci 1.12um piksel, lensa aperture f/2.0, AI Beauty+

Layar sentuh 2.5D berukuran 6,52 inci, dengan resolusi HD+ 1600 x 720 pixels, kerapatan 269 ppi (pixel per inch), 16 juta warna, panel IPS

BACA JUGA:Masih Jadi Penguasa Pasar Indonesia Q3 2022 Berkat Oppo A57 dan A16

Memori RAM 3GB atau 4GB, ROM 32GB atau 64GB eMMC 5.1, dilengkapi slot microSD max 256GB (dedicated slot)

WiFi, Bluetooth, port USB Type-C, USB OTG, GPS, dual SIM, fingerprint sensor, port audio 3,5mm, AI Face Unlock

Dimensi 163.8 x 75.6 x 8.4 mm berat 190 gram

GSM / 3G HSDPA / 4G LTE

BACA JUGA:Menjaga Kesehatan Jantung dengan Rutin Konsumsi 5 Sayuran Ini

Baterai 5000mAh, non-removable, standard charging 10W

Warna Pearl Blue, Space Silver, dan Crystal Black

Spesifikasi Oppo A57

Sistem Operasi Android 12 dengan antarmuka Color OS 12.1

BACA JUGA:Australian Open 2022: Dejan/Gloria Kandas, Mimpi ke Final Ambyar

Chipset MediaTek Helio G35 MT6765G dengan prosesor octa-core ARM Cortex-A53 terdiri dari quad-core 2,3GHz dan quad-core 1,8GHz

Grafis PowerVR Rogue GE8320

Dua kamera belakang, kamera utama 13 megapiksel, sensor BSI 1/3.1 inci 1.12um piksel, lima elemen lensa aperture f/2.2, phase-detection autofokus, LED flash + 2 megapiksel lensa aperture f/2.4 (depth sensor)

Kamera depan 8 megapiksel fixed focus dengan sensor BSI 1/4 inci 1.12um piksel, lensa aperture f/2.0, AI Beauty+

BACA JUGA:Harta Kekayaan Tito Karnavia Disita, Begini Penjelasan KPK

Layar sentuh berponi 6,56 inci 2.5D dengan resolusi HD+ 720 x 1612 piksel, kerapatan 269 ppi (pixel per inch), 60Hz refresh rate, 16 juta warna, panel IPS, Panda MN228 Glass

Memori RAM 4GB, ROM 64GB eMMC 5.1, dilengkapi slot microSD (dedicated)

WiFi, Bluetooth, port USB Type-C, 3.5mm audio jack, FM Radio, GPS, Dual SIM, USB OTG, fingerprint sensor (side mounted)

Speaker stereo dengan Dirac 3.0

BACA JUGA:Perhatikan Sebelum Membeli! Simak 6 Bahan Pasta Gigi Ini Diklaim Berbahaya Bagi Tubuh

GSM / 3G HSPA / 4G LTE

Dimensi 163.7 x 75 x 8 mm dengan berat 187 gram

Baterai 5000mAh non-removable, fast charging SuperVOOC 33W

Warna Glowing Black dan Glowing Green.(*)

 

 

Tags : #teknologi
Kategori :