Jokowi: FIFA Tidak Berikan Sanksi, Ada 5 Point Kolaborasi

Sabtu 08-10-2022,07:14 WIB
Editor : Endang Kusmadi

1. Membangun standar keamanan stadion di seluruh stadion yang ada di Indonesia.

2. Memformulasikan standar protokol dan prosedur pengamanan yang dilakukan oleh pihak kepolisian berdasarkan standar keamanan internasional.

3. Melakukan sosialisasi dan diskusi dengan klub-klub bola di Indonesia, termasuk perwakilan suporter untuk mendapatkan saran dan masukan serta komitmen bersama.

4. Mengatur jadwal pertandingan yang memperhitungkan potensi-potensi risiko yang ada.

BACA JUGA:Tragedi Kanjuruhan : Dunia Murka, Media Asing Soroti Tewasnya 32 Anak-anak Tak Berdosa

5. Menghadirkan pendampingan dari para ahli di bidangnya.

Demikian penjelasan Presiden Jokowi yang memastikan Indonesia lolos dari sanksi FIFA maupun AFC.

Hasil ini pun cukup melegakan, minimal Liga 1, 2 dan 3 akan kembali digelar dengan beberapa skema yang telah ditetapkan. Bahkan, Polri pun telah menyampaikan beberapa keputusan terkait jam siar.

 

Kategori :