LINGGAUPOS.CO.ID – Pencari ikan yang hilang karena digigit buaya, akhirnya ditemukan. Korban Yon Ardi, ditemukan Selasa (21/6/2022) sekitar pukul 21.10 WIB.
Korban Yon Ardi yang merupakan warga RT 33 Karang Petai Kelurahan Pangkalan Balai Kecamatan Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan, ditemukan masih utuh. BACA JUGA: Pencari Ikan Hilang, Diduga Digigit Buaya Ketua RT 33 Komarudin saat dihubungi membenarkan Yon Ardi sudah ditemukan. “Iya betul, dia warga kami. Dia diterkam buaya saat memasang jaring ikan di sungai, karena daerah itu banyak ikan,” beber dia. Komar menambahkan, korban kesehariannya bekerja di perusahaan kelapa sawit di kawasan tersebut. “Kejadian sekitar pukul 15.00 WIB. Terpisah, Beni warga setempat menjelaskan mendapatkan informasi dari warga lainnya, jika tubuh korban berhasil ditemukan, di lokasi korban dikabarkan diserang buaya dan menghilang. “Memang dari pagi hingga sore, ada petugas yang ikut mencari. Bahkan, sampai menerjukan alat berat untuk mencari korban, namun belum berhasil ditemukan. Nah baru malam ini, kabarnya korban sudah ditemukan. Dengan kondisi tak bernyawa, namun anggota tubuhnya masih utuh,” katanya. Sebelumnya, yon Ardi, warga RT 33 Karang Petai Kelurahan Pangkalan Balai Kecamatan Banyuasin III, dikabarkan hilang. Kuat dugaan ia digigt buata di kawasan Sungai Rengit Kecamatan Talang Kelapa, Senin (20/06/2022) sekitar pukul 15.00 WIB. (hb)Pencari Ikan yang Digigit Buaya Ditemukan, Kondisinya?
Rabu 22-06-2022,13:01 WIB
Editor : Endang Kusmadi
Tags : #buaya
#banyuasin
Kategori :
Terkait
Senin 01-12-2025,07:49 WIB
Tanam Mangrove, Medco E&P Dapat Apresiasi dari Gubernur Sumatera Selatan
Sabtu 15-11-2025,16:28 WIB
Begal Kehabisan BBM di Banyuasin Ditangkap Polisi
Selasa 05-08-2025,12:13 WIB
Pasca Warga Megang Sakti Musi Rawas Digigit Buaya, Ini Yang Dilakukan Polsek Muara Kelingi
Senin 04-08-2025,12:09 WIB
Tempat Warga Digigit Buaya Memang Rawan, Sebelumnya Penembak Ikan Digigit
Minggu 03-08-2025,20:58 WIB
Warga Megang Sakti Musi Rawas Digigit Buaya, Kakinya Putus
Terpopuler
Selasa 06-01-2026,13:52 WIB
3 Desa di Musi Rawas Akan Gelar Pilkades, 6 PAW
Selasa 06-01-2026,14:06 WIB
Kotak Rokok Berisi Ekstasi Antarkan Wahyu Ilahi ke Polres Lubuk Linggau
Selasa 06-01-2026,14:20 WIB
Respon Cepat, Bupati Hj Ratna Machmud Minta PT MHP Perbaikan Jalan 2 Desa di Musi Rawas Yang Rusak
Selasa 06-01-2026,09:40 WIB
Dokter Ricard Lee Resmi Tersangka, Sudah 2 Kali Dipanggil Tidak Hadir
Selasa 06-01-2026,15:46 WIB
Presiden Prabowo Tinjau Pembangunan Rumah Hunian Korban Bencana Alam di Sumatra
Terkini
Selasa 06-01-2026,20:40 WIB
BRI Visa Infinite Perkuat Layanan Nasabah Prioritas & Private dengan Desain Eksklusif Serta Premium Benefits
Selasa 06-01-2026,15:46 WIB
Presiden Prabowo Tinjau Pembangunan Rumah Hunian Korban Bencana Alam di Sumatra
Selasa 06-01-2026,15:25 WIB
Lapas Narkotika Muara Beliti Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pemeliharaan Sawi Hidroponik
Selasa 06-01-2026,15:05 WIB
Kementerian ATR/BPN Perkuat Pelayanan Pertanahan yang Adil dan Transparan
Selasa 06-01-2026,14:45 WIB